Skip to main content

Posts

Showing posts from September, 2017

Cerita Project Pertamaku

Hallo semua calon Mahasiswa Wearnes, ketemu lagi nih sama aku di Catatan Mahasiswa Wearnes. Kali ini aku mau berbagi cerita nih sama kalian, tentang Project pertamaku selama kuliah di Wearnes Education Center Malang. Boleh dibilang ini adalah proyek aplikasi database yang dikerjakan cukup cepat, kenapa bisa cepat? Nanti lebih lengkapnya aku cerita dibawah ya.. :) Dan yang perlu kalian tahu, aplikasi buatan ku ini masih sangat perlu beberapa tambahan fitur dan sedikit sentuhan "seni" agar tampilannya tidak terlalu kaku. :) Proyek ini adalah pengganti ujian yang seharusnya kami jalani setelah semua materi database disampaikan oleh dosen, maka dari itu setiap mahasiswa diberikan proyek yang berbeda-beda. Mulai dari database arisan sampai tiket pesawat terbang, penentuan proyek ini dari undian. Jadi pertama-tama dosen wali kita membuat daftar proyek yang akan kita buat sebanyak jumlah mahasiswa yang berada di kelas, setelah itu kita membuat gulungan-gulungan kertas yang ...